Image of SISTEM  MONITORING KADAR NUTRISI DAN GROW LIGHT OTOMATIS PADA TANAMAN PAPRIKA HYDROPONIC MENGGUNAKAN METODE FUZZY BERBASIS ANDROID

Electronic Resource

SISTEM MONITORING KADAR NUTRISI DAN GROW LIGHT OTOMATIS PADA TANAMAN PAPRIKA HYDROPONIC MENGGUNAKAN METODE FUZZY BERBASIS ANDROID



ADA FILE PDF
ABSTRAK

Hidroponik adalah salah satu cara untuk bercocok tanam maupun budidaya atau menanam dengan pemanfaatan air tanpa menggunakan media tanah dengan prinsip kerja menekankan pada pemenuhan kebutuhan kadar mutrisi dan hara bagi tanaman, Akan tetapi ada satu aspek yang perlu di perhatikan dalam berhidroponik yaitu nutrisi yang dibutuhkan oleh tanaman. Nutrisi ini terdiri dari cahaya maupun smar matahari yang cukup dan nutrisi yang diperoleh. Kandungan tersebut sangatlah penting bagi tumbuhan khususnya tumbuhan paprika yang digunakan oleh penulis, oleh karena itu idealnya kandungan nutrisi normal pada air hidroponik berkisarkan 800-950 PPM. Penanfaatan modul NodeMCU yang terhubung dengan sensor TDS meter dan phothodioda kemudian mengirimkan data dari sensor melalui protokol MQTT untuk bisa memonitoring nilai nutrisi (PPM), kondisi lampu grow light dan kondisi air nutrisi. Fuzzy logic disini digunakan untuk mengukur nyala pompa agar nutrisi tidak berlebih yang mengakibatkan

pertumbuhan dari tanaman paprika tersebut terganggu. Kata Kunci Hidroponik, Monitoring, Nutrisi, NodeMCU, MQTT


Ketersediaan

SKRTI21160SKR.TI 2021 IRF sUMUM (SKR TI)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR.TI 2021 IRF s
Penerbit UNIVERSITAS CIC : CIREBON.,
Deskripsi Fisik
XVII, VI-71 HLM,; ILUS,; 29CM
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2017102034
Klasifikasi
SKR.TI 2021
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this