Detail Cantuman
Advanced SearchElectronic Resource
IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PEMBAGIAN INSENTIF DENGAN MENGGUNAKAN METODE KPI (KEY PERFORMANCE INDICATOR) BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT. ENSEVAL PUTERA MEGATRADING.Tbk)
HANYA HARDFILE
ABSTRAK
PT Enseval Putera Megatrading Tbk melakukan pemberian insentif kepada karyawan dengan perhitungan secara manual dan belum memiliki sistem penilaian kinerja berdasarkan pencapaian insentif terhadap agent sebagai tolak ukur untuk menentukan performa dan pemberian insentif tambahan sesuai pencapaian masing masing agent dengan pencapaian target yang memilki dua kriteria yaitu Sales Order (SO) dan On Time Administration (OTA Hasil pencapaian target yang dibedakan pada dua kriteria merupakan informasi mengenai pencapaian kinerja agent yang dapat dihitung pencapaiannya, sehingga dapat menunjukkan tungkat keberhasilan kinerja dan target yang dicapai. Dalam Hal ini Koordinator dan Manager kesulitan dalam mengevaluasi pencapaian masing-masing agent sesuai target yang sudah
ditetapkan perusahaan dan pengukuran kenaikan insentif tambahan sesuai pencapaian. Dengan adanya masalah dan dampak pada PT Enseval Putera Megatrading Tbk,maka solusi dan kesimpulan dari permasalahan adalah diperlukan adanya aplikasi penilaian kinerja yang dapat membantu perusahaan dengan menggunakan metode Key Performance Indicator (
Hasil penelitian dan evaluasi yang telah dilakukan menunjukan bahwa aplikasi dapat membantu perusahaan dalam melakukan pembagian insentif dan dan penilaian kinerja secara tersistem dan adanya laporan yang dibutuhkan oleh perusahaan yaitu laporan detail insentif agent sesuai dengan pencapaian dan target yang telah ditetapkan.
Kata Kunci: Key Performance Indicator (KPI), Sales Order (SO), On Time Administration (OTA), insentif agent, penilaian kinerja,
Ketersediaan
SKRSI20108 | SKR.SI 2020 ALE i | UMUM (SKR SI) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SKR.SI 2020 ALE i
|
Penerbit | UNIVERSITAS CIC : CIREBON., 2020 |
Deskripsi Fisik |
XVI, V-1 HLM,; ILUS,; 29CM
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2017134002
|
Klasifikasi |
SKR.SI 2020
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain