Image of APLIKASI PEMINJAMAN RUANGAN BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS CATUR INSAN CENDEKIA CIREBON

Electronic Resource

APLIKASI PEMINJAMAN RUANGAN BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS CATUR INSAN CENDEKIA CIREBON



HANYA HARDFILE
ABSTRAK

Universitas CIC merupakan institusi pendidikan yang mengedepankan informasi dan teknologi. Dalam rangka menunjang proses pembelajaran dibutuhkan fasilitas ruangan yang sesuai dengan kegiatan pembelajaran. Ruangan yang terdapat di Universitas CIC dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti kegiatan kelas, kepatan praktikum, pertunjukkan drama, acara seminar dan lain-lain. Peminjaman ruangan di Universitas CIC masih bersifat manual, dimana peminjam mendatangi BAAK (Biro Administrasi Akademik Mahasiswa) untuk melakukan pengisian formalit peminjaman dan menunggu persetujuan dari BAAK dan Kaprodi. Kendala dari sotem manual adalah ketika BAAK sedang memasuki jam istirahat, maka peminjam perlu menunggu hingga jam istirahat selesai. Untuk mempermudah proses peminjaman ruangan, maka dibutuhkan sebuah sistem yang dapat membantu peminjam, BAAK dan Kaprodi selaku admin dalam melakukan proses peminjaman ruangan. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem ini menggunakan metode Waterfall, sedangkan untuk metode perancangan menggunakan DFD. Sistem ini dirancang berbasis website dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi peminjaman ruangan berbasis web di Universitas CIC. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat memudahkan mahasiswa dan dosen dalam melakukan proses peminjaman ruangan, serta memudahkan BAAK dan Kaprodi dalam mengelola data peminjaman ruangan. Kata Kunci Peminjaman, Ruangan, DFD, Waterfall, Web.


Ketersediaan

SKRTI20426SKR.TI 2020 AHM aUMUM (SKR TI)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR.TI 2020 AHM a
Penerbit UNIVERSITAS CIC : CIREBON.,
Deskripsi Fisik
XIV, V-3 HLM,; ILUS,; 29CM
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2017141007
Klasifikasi
SKR.TI 2020
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this