Image of PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS : PENGGUNA PLATFORM SHOPEE DI KALANGAN MAHASISWA KOTA CIREBON)

Electronic Resource

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS : PENGGUNA PLATFORM SHOPEE DI KALANGAN MAHASISWA KOTA CIREBON)



HANYA HARDFILE
ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui variabel yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada platform shopee. Variabelnya yaitu kualitas produk, harga dan promosi. Sampel dalam penelitian ini diperoleh menggunakan metode random sampling pada mahasiswa di Kota Cirebon yang sudah melakukan pembelian di shopee, dengan jumlah 100 responden yang digunakan untuk menjadi sampel. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, dengan hasil pengujian hipotesis secara parsial menunjukkan H1 kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. H2 harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. H3 promosi tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. H4 kualitas produk, harga dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap keputusan pembelian.

Kata kunci: Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Keputusan Pembelian


Ketersediaan

TAMB21579TA.MB 2021 YUL pUMUM (TA MB)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
TA.MB 2021 YUL p
Penerbit UNIVERSITAS CIC : CIREBON.,
Deskripsi Fisik
XIV,77 HLM,; ILUS,; 29CM
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2018271017
Klasifikasi
TA.MB 2021
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this